Minggu, 19 Oktober 2008

Menampilkan Recent Comment Komentar terbaru

Menampilkan komentar terbaru adalah tulisan komentar terakhir pada blog kita, nah bagaimana cara menampilkannya?, caranya ga jauh beda dengan menampilkan postingan terbaru...yuk langsung ke cara pembuatannya...



Pada postingan sebelumnya menampilkan postingan terbaru, caranya sama dengan menampilkan komentar terbaru, klik kustomisasi dan kemudian "tambah gedget". Pilih feed lalu akan muncul, masukkan url feed...o iya hampir lupa pertama-tama kamu harus mendaftarkan blog kamu ke feedburner dulu bila kamu belum mendaftar, klik aja disini...
lalu masukan alamat blog kamu, kemudian ikuti langkah-langkahnya, apabila telah sukses, kamu harus menunggu karena feed akan memerlukan waktu dalam mengakses blog kamu.

Tapi apabila kamu telah mendaftar ke feedburner, yuk kita lanjutin tipsnya...setelah kamu memilih feed tadi, masukkan alamat feed kamu dengan format (nah disini bedanya) http://namablogkamu.blogspot.com/feeds/comments/default
lalu klik lanjutkan, nah akan muncul 5 komentar terakrih kamu bukan, kemudian klik simpan, selesai.


Read this | Baca yang ini



Widget by [ Tips Blogger-Tutorial Blogger Pemula ]

0 comments:

Posting Komentar

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Untuk menggunakan emotion copy paste kodenya saja, budayakan berkomentar setelah membaca ya .

Note : Harap gunakan nama anda dan jangan menggunakan keyword-keyword tertentu atau komentar anda tidak akan dipublish...