Rabu, 21 Oktober 2009

Cara membeli domain murah

Cara membeli domain murah Cara membeli domain murah. Ada banyak cara untuk membeli domain, diantaranya dari forum, godaddy, dll. Saya akan berbagi bagaimana cara mendapatkan domain dengan murah dan cepat. Biasanya untuk domain dot com, kita diharuskan membayar sekitar 7-10$ per tahunnya. Nah bagaimana jika domain tersebut kita dapatkan hanya dengan harga kurang dari 2$?. Murah banget bukan?, bagaimana caranya?, silahkan baca di bawah ini.


Cara membeli domain murah

Yahoo telah lama menyediakan small bisnis yang juga menjual domain, tapi banyak yang belum tahu dengan hal ini. Di yahoo kita bisa mendapatkan domain hanya dengan harga 1,99$ per tahunnya.

Caranya seperti ini,

1. Kunjungi http://smallbusiness.yahoo.com/domains/
2. Daftar account kamu disana
3. Lakukan pembayaran, saat ini hanya menerima denagn sistem credit card.


Selamat mencoba, salam Tips blogger.


Read this | Baca yang ini



Widget by [ Tips Blogger-Tutorial Blogger Pemula ]

1 comments:

wiwid utomo mengatakan...

eh bagus aku juga baru tahu kalo yahoo nyediain domain murah.

Posting Komentar

:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Untuk menggunakan emotion copy paste kodenya saja, budayakan berkomentar setelah membaca ya .

Note : Harap gunakan nama anda dan jangan menggunakan keyword-keyword tertentu atau komentar anda tidak akan dipublish...